Jumat, 18 November 2016

Resep Sop Daging

Sop Daging

Bahan-bahan

  1. 200 gr daging sapi
  2. buncis
  3. kentang
  4. kol
  5. wortel
  6. 1 batang daun bawang seledri
  7. Bumbu yang dihaluskan lalu ditumis:
  8. 3 siung bawang putih
  9. 2 siung bawang merah
  10. 1/2 sdt pala bubuk
  11. 1 sdt merica
  12. Bumbu lainnya:
  13. 1 ruas kayu manis
  14. 3 cengkeh
  15. 2 kapulaga
  16. secukupnya garam

Langkah

  1. Rebus daging hingga empuk, buang air rebusan pertama, lalu tambahkan air. Masukkan bumbu yang sudah ditumis dan juga bumbu lainnya.
  2. Masukkan sayur-sayuran satu per satu mulai dari yang lama masaknya. Didihkan hingga semua sayur matang. Tambahkan daun bawang dan seledri sesaat sebelum api dimatikan. Sajikan.

0 komentar:

Posting Komentar

 

Template by Suck My Lolly - Background Image by TotallySevere.com